Apa Pentingnya Sertifikat Kompetensi Ahli Madya Teknik Jembatan?

Memiliki Sertifikat Kompetensi Ahli Madya Teknik Jembatan membuktikan jika sudah mengantongi sertifikasi BNSP kemampuan Anda sudah diakui oleh para penguji yang berkompeten. Hal tersebut tentu akan menambah nilai positif jika melamar di suatu perusahaan. Bisa dikatakan dengan memiliki Sertifikat Kompetensi Ahli Madya Teknik Jembatan ini membuat kepercayaan diri dari seorang pekerja menjadi meningkat. 

Dengan memiliki Sertifikat Kompetensi Ahli Madya Teknik Jembatan ini juga membuat kemampuan Anda akan diakui secara global. Tentu hal itu akan membuat pengembangan kemampuan kompetensi Anda bisa meningkat jauh lebih tinggi. Peluang untuk dapat bergabung dan bekerja di perusahaan bonafit juga meningkat. 

TRAINING AHLI MADYA TEKNIK JEMBATAN

Apa Keuntungan SKK Ahli Madya Teknik Jembatan?

  • Meningkatkan Kualitas dan Kompetensi
    Dengan mengikuti uji kompetensi yang ketat untuk mendapatkan SKK Konstruksi Ahli Madya Teknik Jembatan, Anda akan terus meningkatkan kualitas dan kompetensi dalam bidang teknik jembatan. Ini akan memungkinkan Anda untuk bersaing dalam industri konstruksi yang kompetitif.
  • Sebagai Pengakuan dan Bukti Resmi
    SKK Konstruksi Ahli Madya Teknik Jembatan adalah pengakuan resmi atas kemampuan Anda. Ini adalah bukti bahwa Anda memiliki pengetahuan dan keterampilan yang diperlukan untuk melakukan pekerjaan dengan baik dalam konstruksi jembatan. Sertifikat ini juga dapat meningkatkan reputasi profesional Anda.
  • Digunakan untuk Mendapatkan Jabatan Tertentu
    Sertifikat ini diperlukan untuk mendapatkan jabatan tertentu dalam industri konstruksi, seperti Penanggung Jawab Badan Usaha (PJTBU), Penanggung Jawab Sub Klasifikasi Badan Usaha (PJSKBU), dan Penanggung Jawab Teknis Badan Usaha (PJTBU). Dengan memiliki SKK Konstruksi Ahli Madya Teknik Jembatan, Anda memiliki peluang yang lebih baik untuk memegang peran-peran ini.
  • Dokumen Persyaratan Pembuatan SBU
    SKK Konstruksi Ahli Madya Teknik Jembatan juga merupakan salah satu dokumen persyaratan untuk mengajukan Sertifikat Badan Usaha (SBU) di bidang jasa konstruksi. Dengan memiliki sertifikat ini, Anda akan lebih memenuhi syarat untuk mendapatkan SBU yang diperlukan untuk mengambil bagian dalam lelang proyek konstruksi.
  • Dokumen Persyaratan Lelang Proyek Konstruksi
    Sebagai persyaratan lelang proyek konstruksi, pemilik proyek sering meminta peserta untuk memiliki SKK Konstruksi Ahli Madya Teknik Jembatan. Dengan memiliki sertifikat ini, Anda akan dapat mengikuti lelang proyek konstruksi yang berpotensi menguntungkan.

Apa yang Akan Anda Pelajari?

  1. Menerapkan Komunikasi di Tempat Kerja
  2. Membuat Pelaporan
  3. Mengendalikan Pelaksanaan Survei Pendahuluan
  4. Membuat Perencanaan Bangunan Jembatan Standar
  5. Membuat Perencanaan Bangunan Jembatan Non Standar
  6. Melaksanakan Pekerjaan Konstruksi Jembatan
  7. Mengawasi Tercapainya Spesifikasi yang Disyaratkan untuk Pelaksanaan Pekerjaan Pembangunan Jembatan
  8. Melaksanakan Manajemen Konstruksi pada Kegiatan Terintegrasi Pekerjaan Pembangunan Jembatan
  9. Melaksanakan Pekerjaan Pemeriksaan Kondisi Jembatan
  10. Melaksanakan Pekerjaan Pemeliharaan Jembatan
  11. Melaksanakan Pekerjaan Rehabilitasi Jembatan

Siapa Pembicara Pelatihan ini?

Instruktur pelatihan ini adalah instruktur yang berkompeten di bidang Ahli Madya Teknik Jembatan baik dari kalangan akademisi maupun praktisi.

Jadwal Pelatihan

  • Batch 1 : 30 – 31 Januari 2025
  • Batch 2 : 13 – 14 Februari 2025
  • Batch 3 : 11 – 12 Maret 2025
  • Batch 4 : 16 – 17 April 2025
  • Batch 5 : 15 – 16 Mei 2025
  • Batch 6 : 25 – 26 Juni 2025
  • Batch 7 : 16 – 17 Juli 2025
  • Batch 8 : 6 – 7 Agustus 2025
  • Batch 9 : 3 – 4 September 2025
  • Batch 10 : 8 – 9 Oktober 2025 || 29 – 30 Oktober 2025
  • Batch 11 : 13 – 14 November 2025 || 25 – 27 November 2025
  • Batch 12 : 15 – 16 Desember 2025
TRAINING KLASTER PENGOPERASIAN ALAT BERAT CRANE JEMBATAN SAMPAI DENGAN 20 TON

Berapa Investasi Training diatas?

Biaya training dan sertifikasi Ahli Madya Teknik Jembatan tersedia mulai dari Rp2.500.000,00 per peserta. Untuk update harga terbaru, mohon hubungi contact person kami.

Berikut beberapa perusahaan yang pernah bekerjasama dengan kami :

Dokumentasi Pelatihan

Lokasi Pelatihan

JAKARTA

Benefit Training

Lisensi

Coffee Break & Lunch

Sertifikat dari BNSP

Sertifikat

Materi

Transport

Souvenir

Training Kit

Post Views: 34